Sora Takeuchi
pendiri dan pemimpin sleeping forest terdahulu yang sekaligus memegang gelar Wind King dan dikenal dikenal sebagai "Wing Road" Sora Takeuchi. dulu dia memilki hubungan khusus dengan Rika Noyamano, dan putus akibat pengkhianatan Kilik yang sadar bahwa Sora mempunyai niat jahat terselubung dibalik terbentuknya Sleeping Forest. Sora bersama Spitfire, Dontores, dan Blackburn kemudian bertempur melawan Sleeping forest bentukan Kilik yang pada puncaknya; kelompok Sora mengalami kekalahan dan Sora kehilangan kedua belah kakinya yang harus diganti dengan dua belah kaki biomekanis. dia yang membimbing Ikki meguasai penggunaan angin dan menggunakannya sebagai senjata yang sangat dasyat tapi dia juga yang mengkhianati ikki dengan mencuri regalia angin, bagram. karena takut Ikki akan melebihi kemampuannya. Wing Road yang dikuasai Sora dipusatkan penggunaannya pada penciptaan bermacam-macam trik di udara sebagaimana yang ditunjukkan oleh Ikki dan bisa mengalirkan Infinitine atmosphere dari regalianya berupa angin dengan kecepatan atau bahkan bisa me"nol"kan efek regalia yang lain, oleh karena itulah siapapun yang megikuti jalan ini dianggap sebagai calon pemegang gelar Sky King; gelar legendaris yang tengah diincar oleh Sora.
Ex Flame King
Pertama kali muncul disekolah Ikki untuk menyaksikan pertandingan
Tingkat F antara Ikki melawan Issa "Buccha" Mihotoke. ia memimpin regu
storm ridernya sendiri yang bernama Volcanoes dibawah bendera Genesis
sekaligus memegang Gelar Flame King dan dikenal sebagai "Flame Road"
Spitfire. Dulu dia; bersama Sora, Pernah melawan Sleeping Forest
bentukan Kilik yang pada akhirnya mengalami kekalahan. Flame Road yang
dikuasai Spitfire dipusatkan penggunaanya pada kecepatan, yang bahkan
bisa mengendalikan aliran waktu. dan jika digunakan pada penempatan
waktu yang tepat, hasil dari kecepatan tersebut menimbulkan akibat
kobaran api yang menjalar sesuai dengan jalur yang dihasilkan saat
berlari.serangannya yang terkuat adalah gabungan antara "Flame road" dan
"Time Road"; bersama Aeon Clock, mmenghasilkan jalan ganda yang
dinamakan "Apollo Road"
Flame king
Mikura Kazuma
Anggota Kogarasumaru yang merupakan teman Ikki sejak kecil. Mantan anggota geng "East Side Gunz". Sering digambarkan sebagai pesawat jet karena dia sangat cepat. Terkadang ia digambarkan sebagai anjing.
Kazu menjadi pewaris Flame Road. Berkat Kazu, Kogarasumaru naik menjadi
ranking B. Meski sebenarnya Kazu itu hebat, tapi dia selalu merasa
rendah diri sebelum akhirnya disadarkan Ikki dan Agito.
Fang King
Akito/Agito Wanijima/Lind Wanijima
Akito adalah anak dari kaito dan gazelle yg direkayasa genetik oleh dr
minami.Akito adalah anak laki-laki manis, ceria, dan lugu yang
berkepribadian ganda. Kepribadiannya yang satu lagi kasar dan galak
bernama Agito. Akito merupakan Fang King dari Bloody Road yang asli, dan
bukan Agito. Agito muncul karena Akito kaget setelah mengetahui tujuan
kakaknya Kaito Wanijima yang merupakan pemimpin Wind SWAT.Pengguna AT
level A.Satu lagi, yakni Lind Wanijima. Pertama muncul saat melawan Orca
pada saat Kogarasumaru sedang mangadakan summuer camp. Lind adalah
sosok "GAZELLE/BRAIN CHARGER". Gazelle adalah Thorn Queen yg pertama
Akito adalah anak dari kaito dan gazelle yg direkayasa genetik oleh dr
minami.Akito adalah anak laki-laki manis, ceria, dan lugu yang
berkepribadian ganda. Kepribadiannya yang satu lagi kasar dan galak
bernama Agito. Akito merupakan Fang King dari Bloody Road yang asli, dan
bukan Agito. Agito muncul karena Akito kaget setelah mengetahui tujuan
kakaknya Kaito Wanijima yang merupakan pemimpin Wind SWAT.Pengguna AT
level A.Satu lagi, yakni Lind Wanijima. Pertama muncul saat melawan Orca
pada saat Kogarasumaru sedang mangadakan summuer camp. Lind adalah
sosok "GAZELLE/BRAIN CHARGER". Gazelle adalah Thorn Queen yg pertama
Thorn Queen
Noyamano Ringo
Pemimpin Sleeping Forest yang baru, salah satu dari 8 King di dunia AT
dengan gelar Thorn Queen. Saking hebatnya, ia dijuluki Crazy Apple.
Ringo adalah seorang gravity children angkatan kedua yang memilki
kekebalan terhadap tekanan udara di dalam menara tropaion karena
pengaruh dari jalannya; Sonia Road, yang membuat dia tidak terkalahkan
dalam pertarungan disana. Sonia Road yang dikuasainya menyerang
menggunakan kelincahan gerakan yang sangat Indah namun mematikan dengan
menggunakan regalia duri; Thorn Reaper yang bekerja menyerupai cambuk
dan bisa menembakkan gelombang " Duri" dalam ukuran kecil dari jarak
jauh. dia menyukai Ikki tapi belum berani menyatakannya. Ia sangat
khawatir pada Tim Kogarasumaru sehingga apabila tim baru itu kesusahan,
ia membantu mereka dengan nama samaran Croissant Mask atau croissant
bertopeng.
Thunder King
Nue
Nue muncul pada saat menyaksikan pertandingan antara kogarasumaru
melawan Behemoth (dimanga, dia muncul pertama kali dihadapan Ikki
didaerah pemakaman umum).Dia bersama kelompoknya; Black Crow, merupakan
Gravity Children angkatan kedua adalah pemegang gelar Thunder King dan
dikenal sebagai "Rising Road" Nue. dia tetap bergabung dengan Genesis
karena Sora menjanjikan akan memberikan kehidupan yang normal bagi
mereka. Rising Road yang dikuasai oleh Nue memusatkan penggunaanya pada
penciptaan ilusi lewat medan magnet dan menyerang menggunakan
kabel-kabel listrik yang ada pada seluruh jubah regalia miliknya yang
konon mampu menghancurkan sebuah kota
Rumble King
Yoshitsune
pemimpin regu storm rider bernama Trident asal kansai dibawah bendera
Genesis sekaligus pemegang gelar Rumble king Dan dikenal sebagai "Over
Road" Yoshitsune. tantangan yang dia berikan kepada Kogarasumaru telah
berhasil dilalui oleh Ikki sehingga memutuskan untuk melatih mereka.
Over Road yang dikuasai Yoshitsune dipusatkan penggunaanya pada suara,
yang mampu menyerap udara atau angin dalam bentuk gelombang kejut
seperti "taring" dari Agito. Yoshitsune juga pakar dalam mengatur
siasat. dia sendiri menyatakan kalau dalam pertempuran yang lebih
diutamakan adalah penggunaaan akal pikiran untuk melihat keadaan yang
ada dalam medan pertarungan. Saat Sora memutuskan untuk menghancurkan
Trident di Osaka, dia berhasil mengalahkan dua utusan pembunuh dari
Genesis, Gawain dan Percival yang menguras seluruh tenaganya lalu tewas
terbunuh oleh Nike
Ex Gem King
Kilik
Adalah mantan pemegang gelar Gem King dari Sleeping Forest terdahulu,
dikenal sebagai "Gaia Road" Kilik. dia adalah salah satu dari gravity
children angkatan pertama bersama saudari kembarnya; Simca dan teman
masa kecil Sora sekaligus yang paling diberkahi dari angkatan pertama
tersebut. saat masih aktif sebagai anggota Sleeping Forest, dia sangat
mencintai Rika. sadar kalau Sora memiliki niat jahat, dia bersama
Gravity children yang lain lalu memberontak melawannya. akhirnya dia
mengalahkan Sora, mencuri regalia angin, lalu kehilangan regalianya
sendiri saat melawan Nike. setelah Sora muncul kembali di dunia AT, dia
memulai latihan dalam tekanan udara yang sangat tinggi agar bisa melawan
Sora. Gaia Road yang dikuasainya merupakan jalan yang khusus digunakan
di wilayah daratan dan dan rider yang menggunakan jalan ini memfokuskan
diri untuk merusak AT lawan sekaligus membuat kemampuan lawan semakin
berkurang dalam menggunakan AT-nya. pemakai jalan ini juga mampu melihat
cara berlari dari seorang rider bahkan bisa menebak berat,kekuatan,
jenis AT hingga suku cadang yang digunakan dalam AT tersebut atau dengan
kata lain; ia bisa membongkar semua rahasia dari trik gerakan yang
dilakukan oleh seorang rider terlepas seberapa tinggi, cepat atau
rumitnya trik yang digunakan.
Gem King
Takeuchi Nike
Nike ini hanyalah sebuah alias. nama aslinya adalah Sora Takeuchi yang kanjinya berarti "Angkasa" dan dia saudara kembar dari sora takeuchi wind king. dia tinggal di Amerika setelah mendirikan Genesis dan menyerahkan kendali kuasanya kepada Simca. pemegang gelar Gem king saat ini dan dikenal sebagai "Jade Road" Nike setelah berhasil merebut regalia permata milik Kilik saat kehancuran Sleeping forest terdahulu. dia adalah yang terkuat dari empat raja Genesis. Jade Road yang dikuasai Nike adalah gabungan antara wing road dengan Gaia Road namun lebih mengutamakan efek dari Gaia Road itu sendiri dengan menggunakan regalianya; Hardest Apostolica. yang menggunakan efek getaran tanah untuk menyulitkan pergerakan AT lawan. Nike juga memiliki kemampuan menggunakan efek Gaia Road dengan trick yang digunakan oleh pemakai Wing Road.
Pledge Queen
Sumeragi Kururu
Pemimpin tool toul, Pledge Queen sekaligus tuner Ikki.
Storm King
Adalah anak yang ceria yang terus berusaha untuk menjadi kuat. Dulunya dijuluki "Unbeatable Babyface" karena selalu menang dalam perkelahian. Sekarang, setelah mengenal AT, ia di juluki "si burung gagak" oleh semua orang kerena ia selalu terbang bebas ke udara ketika memakai AT. Ikki digosipkan orang yang terdekat untuk menjadi Sky King. Mempunyai peliharaan burung gagak bernama Kuu yang bersarang di rambutnya. Saat ini dia mendapat gelar sebagai Storm/Wind King dan menguasai Wing dan Wind Road